Kelebihan Menggunakan CloudFlare
Selain sebagai CDN (Content Delivery Network) yang gratis, Cloudflare juga memiliki manfaat lain yang sangat anda butuhkan untuk website. Yaitu meningkatkan performa hosting, menghemat bandwidth, dan melindungi dari serangan. dan Cloudflare ini ada difitur cpanel kedaihosting yang anda bisa aktifkan hanya 1 detik tanpa ribet. ingin tahu selengkapnya? berikut penjelasannya:
Meningkatkan performa hosting
Network map cloudflare.com
Apabila data center hosting anda di AS dan pengunjung website dari indonesia, di lihat network map cloudflare terdapat data center cloudflare berada di sangapore. Maka pengunjung tidak mengambil konten website ke hosting datacenter di AS, namun cukup ke data center singapure cloudflare. maka hal demikian membuat website diakses lebih cepat dimata pengunjung. Untuk melihat selengkapnya lokasi CDN cloudflare lihat network map cloudflare
Menghemat bandwidth
Dengan bandwidth premium yang diberikan kedaihosting, anda bisa menghemat bandwidth dengan menggunakan Cloudflare. system kerjanya sederhana, cloudflare akan menyalin konten website yang sering dikunjungi dan pengunjung baru akan dilayani oleh server cloudflare
cdn analytics dashboard cloudflare.com
dari analisis di dashboard cloudflare di gambar diatas menunjukkan bandwidth hemat 2,58GB dari 2,7GB dalam 24jam
Melindungi dari serangan
filter pengunjung cloudflare.com
Bandwidth terbuang karena crawler & bot itu sangat menyebalkan, apalagi website diserang. untuk menghindari hal demikian cloudflare bisa mengatasinya, cloudflare akan menyaring penunjung dan memblok attacker,crawler & bot yang merugikan. Juga dengan spammer, mereka akan berhadapat terlebih dahulu dengan cloudflare secara realtime.
Bagaimana tertarik bukan dengan Kelebihan Menggunakan CloudFlare yang sudah dijelaskan diatas. Ingin tahu juga untuk cara Aktifkan CloudFlare di cPanel simak tutorialnya, layanan cloudflare gratis dan banyak keunggulan.